Friday, November 2, 2018

LOKER RADAR SURABAYA, SIDOARJO, GRESIK (KASIR/ADMIN KEUANGAN, ACCOUNT EXECUTIVE, PERSONALIA/HRD GA) TUTUP 15 NOVEMBER 2018P



Loker Surabaya, PT. Radar Media Surabaya yang beralamat di Surabaya, merupakan surat kabar harian yang aktual di wilayah Surabaya, Jawa Timur. Radar surabaya adalah bagian dari grup Jawa Pos, tentunya menyajikan berita terkini meliputi sosial, budaya, bisnis, teknologi, olahraga dan lainnya di wilayah Surabaya. Tentunya dengan pelayanan oleh tenaga profesional kami selalu memberikan solusi dan kontribusi dengan kenyaman dan kepuasan customer, kami sangat berpengalaman dibidangnya karena sudah menjalani masa training secara visi dan misi perusahaan kedepan untuk lebih baik.

Lowongan Kerja Terbaru PT.Radar Media Surabaya 


Posisi lowongan kerja yang dibutuhkan dan persyaratan sebagai berikut :

1. KASIR/ ADMIN KEUANGAN (AK)
– Usia maksimal 27 tahun
– Pendidikan minimal S1 Ekonomi
– Jujur, ulet dan terampil
– Penempatan SURABAYA
– Pengalaman minimal 2 tahun

2. ACCOUNT EXECUTIVE (AE)
– Single
– Usia maksimal 25 tahun
– Pendidikan minimal S1
– Berpenampilan menarik
– Memiliki kendaraan sendiri dan SIM C
– Berkomunikasi dengan baik
– Dinamis, kreatif, bermotivasi
– Mampu bekerja dengan target
– Penempatan SURABAYA, SIDOARJO, GRESIK

3. PERSONALIA (HRD & GA)
– Usia maksimal 35 tahun
– Pendidikan minimal S1 Administrasi, Hukum, Psikologi, Manajemen, atau setara
– Paham UU Ketenagakerjaan
– Memiliki SIM C dan A
– Penempatan SURABAYA
– Pengalaman minimal 1 tahun

Info : Pengumuman lowongan ini dibutuhkan segera, diharapkan agar lamaran Anda segera dikirim segera mungkin. Hanya pelamar yang memenuhi syarat akan ditindaklanjuti. Informasi kepada Pelamar diharapkan berhati-hati terhadap unsur penipuan yang dilakukan oleh perusahaan yang tidak bertanggung jawab dalam memungut biaya atau yang dapat merugikan.

Jika Anda tertarik, silahkan kirim berkas surat lamaran, cv, fc ktp, pas photo, fc ijazah, dan dokumen pendukung lainnya, dokumen pendukung lainnya ke :
RADAR SURABAYA
Jl. Kembang Jepun 167-169 Surabaya

No comments:

Post a Comment